Royal Tajur Logo

Berita & Press Release

Berita

UNTUK KE DUA KALINYA PT. TAJUR SURYA ABADI MENGADAKAN AKAD KREDIT MASSAL, PEMANFAATAN PROGRAM PPN DTP (PPN DITANGGUNG PEMERINTAH)

Terima kasih kepada Bapak/Ibu atas kepercayaannya memilih Royal Tajur Residence sebagai hunian pilihan keluarga pada kegiatan Akad Kredit Massal Program PPN DTP (PPN ditanggung Pemerintah), pada hari Jumat, 20 Desember 2024. Kegiatan ini merupakan bagian dari komitmen manajemen PT. Tajur Surya Abadi terhadap konsumen yang telah membeli hunian di Royal Tajur Residence khususnya unit properti dengan program insentif Pemerintah yang dapat meningkatkan sektor Properti.
24/12/2024 02:42 WIB | Posted by Super User

PELATIHAN SIMULASI PEMADAM KEBAKARAN DI APARTEMEN ROYAL HEIGHTS

Rabu 29 Mei 2024, Pengelola beserta penghuni Apartemen Royal Heights dibantu Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan kota Bogor melakukan simulasi penanggulangan kebakaran dan penyelamatan (fire drill) di Apartemen Royal Heights. Simulasi ini dimaksudkan untuk memastikan kelayakan mengenai Manajemen Keselamatan Kebakaran Gedung (MKKG) dan Manajemen Keselamatan Kebakaran Lingkungan (MKKL) dilingkungan apartemen Royal Heights. Simulasi diharapkan dapat meningkatkan kewaspadaan dan peran se...
30/05/2024 09:14 WIB | Posted by Super User

PT. TAJUR SURYA ABADI MENGADAKAN AKAD KREDIT MASSAL, PEMANFAATAN PROGRAM PPN DTP (PPN DITANGGUNG PEMERINTAH)

Rabu, 20 Desember 2023 - Akad Kredit Massal  Royal Tajur Residence mengadakan Akad Kredit Massal, Pemanfaatan Program PPN DTP (PPN ditanggung Pemerintah) pada hari Rabu, 20 Desember 2023. Dalam acara tersebut, dihadiri oleh General Manager yaitu Bapak Hendra Gunawan yang memberikan sambutan serta penjelasan mengenai ketentuan dan manfaat yang diberikan oleh program tersebut kepada para konsumen. Para konsumen yang hadir diundang untuk melakukan penandatanganan akad kredit yang bertujuan unt...
20/12/2023 14:12 WIB | Posted by Super User

PT. TAJUR SURYA ABADI MELAKSANAKAN PENANDATANGANAN AJB PERDANA ATAS UNIT APARTEMEN ROYAL HEIGHTS

PT. Tajur Surya Abadi pada Jumat tanggal 15 September 2023, melakukan penandatanganan perdana akta jual beli (AJB) terhadap pembeli unit Apartemen Royal Heights sebagai bukti komitmen kepada pihak Pembeli. Sebelumnya Developer juga memberikan Serah Terima kunci lebih cepat dari yang dijanjikan. Terima Kasih & Selamat kepada Kak Dewi Indahwati atas penandatanganan AJB Apartemen Royal Heights "Selamat datang di keluarga besar Royal Heights Apartment".
27/09/2023 00:46 WIB | Posted by Super User

PT. TAJUR SURYA ABADI MULAI SERAH TERIMA UNIT APARTEMEN ROYAL HEIGHTS TOWER B

PT. Tajur Surya Abadi pada tanggal 20 Maret 2023, mulai melakukan serah terima unit kepada pembeli Tower B Royal Heights Apartment.  Serah terima dimulai lebih cepat 3 bulan dari pada yang dijanjikan sebagai bukti komitmen Developer dan untuk menjaga kepercayaan masyarakat.   Terima Kasih & Selamat kepada Kak Dzaky Zakaria Dirgantara atas pembelian dan serah terima unit Tower B Apartemen Royal Heights "Selamat datang di keluarga besar Royal Heights Apartment".
19/06/2023 03:17 WIB | Posted by Super User

Soft Opening Royal Club House

Open House Klaster terbaru & Terbesar The Dunster di Royal Club Kali ini kegiatan Open House rutin yang di gelar oleh team Sales & Marketing Royal Tajur Residence sedikit berbeda, kegiatan yang digelar team Sales & Marketing Royal Tajur diselengarakan di Club Housenya Royal Tajur Residence, yaitu Royal Club dengan tema "Ngopi sambil Ngupas klaster The Dunster" yang bertujuan untuk memperkenalkan klaster terbaru dan terbesar di Royal Tajur. Open House tersebut dihadiri sejumlah user a...
19/07/2022 06:19 WIB | Posted by Super User

PRESS RELEASE

PPN DTP Dongkrak Penjualan Royal Tajur

PPN DTP 100% berlaku untuk properti yang dibanderol hingga Rp5 miliar untuk serah terima periode 1Januari-30 Juni 2024
26/06/2024 01:32 WIB | Posted by investor.id

Bisnis Indonesia Jurus Suryamas Group Menjaga Kepercayaan Pembeli Unit Apartemen

Suryamas Group sebagai pengembang Royal Heights Apartment di kota Bogor mempercepat proses Akta Jual Beli (AJB) kepada konsumen. Percepatan pengurusan Sertifikat Hak Milik Satuan Rumah Susun (SHM Sarusun) memberi rasa aman kepada konsumen apartemen.
26/09/2023 01:20 WIB | Posted by Bisnisindonesia.id

Suryamas Klaim Tercepat Serahkan AJB dan SHM Apartemen

Dengan mendapatkan SHM Sarusun lebih cepat, kata Hendra, maka konsumen punya kepastian atas kepemilikan properti.
26/09/2023 01:19 WIB | Posted by KOMPAS.com

Royal Tajur Rilis Cluster The Dunster Tahap 2, Cicilannya Rp 5 Jutaan

Harga perdana penjualan The Dunster Tahap 2 masih mulai Rp 900 jutaan, atau di bawah Rp 1 miliar.
27/06/2023 01:23 WIB | Posted by KOMPAS.com

Makin Agresif, Royal Tajur Bogor Bangun Rumah Harga Rp900 Juta - Bisnis Indonesia

Bogor merupakan kota destinasi favorit untuk hunian sehingga ketika daya beli masyarakat kembali pulih, maka para pencari rumah pertama dan investor seakan tak mau kehilangan momentum.
27/06/2023 01:22 WIB | Posted by Bisnisindonesia.id

Kekhawatiran Resesi Berkurang, Pengembang Optimistis Penjualan Perumahan Meningkat Pesat

Pada awal 2023, penjualan Perumahan Royal Tajur membukukan kenaikan 50%, dibandingkan 3 bulan sebelumnya atau rata-rata per bulan di kwartal 4 (Q4) 2022.
19/06/2023 03:16 WIB | Posted by mediaindonesia.com, All Rights Reserved